Senin, 29 Oktober 2012

Kenapa Lampu Pijar tidak terang dibandingkan Lampu TL(Luminescent tube)


Mungkin hampir disebagian rumah kita sudah tidak memakai lagi lampu pijar, mengingat perkembangan zaman yang sangat pesat. Hampir disetiap rumah orang sekarang menggunakan lampu TL (Luminescent Tube), alasannya karena lampu TL lebih terang dibandingkan lampu pijar yang memancarrkan warna kuning. namun taukah kita mengapa lampu TL lebih terang dibandingkan lampu pijar, padahal tegangan / listrik yang digunakan sama besar.
Berikut ini penjelasanya, pada lampu TL listrik yang dikonversikan menjadi cahaya lebih besar, sehingga lampu memancarkan sinar yang lebih terang, sedangkan pada lampu pijar listrik yang terkonversi menjadi cahaya lebih sedikit sehingga lampu tidak memancarkan cahaya yang terang seperti pada lampu TL, pada lampu pijar sebagian besar listrik terkonversikan sebagai panas,oleh karena itulah jika kita menggunakan lampu pijar maka ruangan kita akan terasa lebih hangat dibandingkan jika kita menggunakan lampu TL.

1 komentar: